Ini adalah contoh surat pemberitahuan pemungutan suara yang digunakan untuk memberikan suara pada pemilihan umum anggota DPR, DPD, DPRD I dan DRPD II.
Ini adalah para calon legislatif yang kan kita berikan suara agar menjadi anggota legislatif 5 tahun mendatang
Contoh dari surat suara yang akan kita pilih. Untuk warna merah untuk DPD, biru untuk DPRD Provinsi, kuning untuk DPR RI dan hijau untuk DPRD Kota.
Suasana saat berada di TPS (Tempat Pemungutan Suara) sebelum memberikan suara hendaknya memberikan surat pemungutan suara ke bagian pendaftaran agar di data lalu menunggu sampai nama anda dipanggil. Setelah dipanggil anda dipersilakan memberikan suara anda untuk calon legislatif yang anda pilih.
Setelah memberikan suara biasanya jari anda akan dicelupkan ke tinta untuk menandakan anda telah memberikan suara atau menunaikan tugas sebagai warga negara yang baik.
Post a Comment